Jadi janganlah anda heran jika anda menemukan komputer yang menggunakan Deep Freeze. Tujuan penggunaan aplikasi ini pun cukup beragam, tapi lebih dikonsentrasikan agar Sistem Operasi (Windows) aman dari ciptaan-ciptaan manusia Jahiliah atau lebih dekat disapa dengan Virus Komputer (Malware). Jika dilihat dengan kasat mata, cara kerja Deep Freeze ini sederhana yaitu setiap komputer reboot, keadaan Sistem Operasi Windows (tertentu) akan kembali normal (Misal : Registry, File System & Folder System) selain itu juga keadaan Drive yang terdeepfreeze juga akan kembali normal. Maka dari itu setiap kita menyimpan file pada Drive yang terdeepfreeze secara otomatis akan hilang saat komputer di reboot
Klik disini untuk download
0 komentar:
Posting Komentar