Bahasa Sansekerta atau lebih dikenal sebagai bahasa
Kawi merupakan bahasa yang sangat tinggi kedudukannya dalam masyarakat Jawa. Hal
ini disebabkan bahasa Kawi banyak digunakan oleh kelas atas seperti bangsawan,
ilmuwan, ataupun cendekiawan. Saat ini semakin sedikit yang menguasainya karena
orang-orang lebih banyak yang memakai bahasa Indonesia. Orang Jawapun mayoritas
lebih sering memakai bahasa Ngoko. Mungkin hal inilah yang melatarbelakangi
penyusunan kamus ini oleh DR Purwadi dan Eko Priyo Purnomo.
Sedikit OOT, DR Purwadi merupakan doktor termuda sepanjang sejarah UGM (kalo ngga salah baca sih). Yang jelas, gelar doktornya diperoleh dalam jangka waktu 1,5 tahun. Wedyan, ekspress banget ga tu. Orangnya "njawani" dan hobi banget nembang. Kepeduliannya terhadap budaya Jawa ngga perlu dipertanyakan. Beliau mendirikan Isbuja (Institut Budaya Jawa) dan sekaligus menjadi rektornya. Cool! Two thumbs up.
Nah, buat kamu yang pengen ngerti arti kata-kata dalam bahasa Sansekerta, silakan aja baca ebook ini. Buat kamu yang ngaku suku Jawa, lestarikan dong bahasa kita. Jangan cuma sok-sokan ngomong loe-gue. Logatmu yang medok itu ga pantes. Psst, kamus ini cocok juga lho dipake buat cari inspirasi nama anak he he he.
Kamus Sansekerta Indonesia
Sedikit OOT, DR Purwadi merupakan doktor termuda sepanjang sejarah UGM (kalo ngga salah baca sih). Yang jelas, gelar doktornya diperoleh dalam jangka waktu 1,5 tahun. Wedyan, ekspress banget ga tu. Orangnya "njawani" dan hobi banget nembang. Kepeduliannya terhadap budaya Jawa ngga perlu dipertanyakan. Beliau mendirikan Isbuja (Institut Budaya Jawa) dan sekaligus menjadi rektornya. Cool! Two thumbs up.
Nah, buat kamu yang pengen ngerti arti kata-kata dalam bahasa Sansekerta, silakan aja baca ebook ini. Buat kamu yang ngaku suku Jawa, lestarikan dong bahasa kita. Jangan cuma sok-sokan ngomong loe-gue. Logatmu yang medok itu ga pantes. Psst, kamus ini cocok juga lho dipake buat cari inspirasi nama anak he he he.
Kamus Sansekerta Indonesia
4 komentar:
Request contact person dan/atau E-Mail DR. Purwadi
confirm ke feby_rai@yahoo.com
Trims :)
beruntung, masih ada orang yg peduli dg bahasa jawa kuno mempertahankan budaya dan bahasa jawa
Sansekerta itu bukan jawa kuno gan
Nda bisa di download, gimana cieh?
Posting Komentar